Seberapa Pentingkah Tune Up Mobil? Ini Penjelasannya
Menjaga Performa Komponen Mesin
Sudah pasti setiap komponen mesin akan selalu terjaga performanya jika Anda rajin melakukan tune up. Saat menjalani tune up, semua bagian atau komponen mesin mobil akan diperiksa dan dipastikan ada dalam kondisi prima.
Jika setiap komponen mesin mobil terjaga kondisinya dan tetap stabil, maka semuanya akan bekerja dengan baik. Artinya mobil Anda jadi lebih nyaman untuk dikendarai.
-
Menjaga Fungsi Filter Udara dan Celah Katup
Manfaat tune up mobil berikutnya adalah untuk menjaga fungsi filter udara dan celah katup. Melalui proses tune up, fungsi saringan udara di dalam mesin mobil Anda akan selalu terjaga dengan baik.